JOGJA- Lokasi nyaman, mudah dijangkau, dan harga tidak menguras kantong menjadi beberapa alasan orang kantor atau yang bekerja di bidang lain ketika akan memilih tempat makan. Oleh sebab itu, THE 1O1 Yogyakarta Tugu yang terletak di Jalan Margoutomo yang merupakan...
Melancong ke Jogjakarta tak lengkap tanpa belanja bakpia. Nah, dari sekian banyak brand, kini muncul Bakpiapia sebagai salah satu produk oleh-oleh unggulan yang lain daripada bakpia pada umumnya. Bakpiapia menawarkan bakpia blasteran. Sebagaimana labelnya, bakpia ini...
Sensasi makan malam yang romantis di tepi kolam renang tertinggi di Jogja ditawarkan manajemen Indoluxe Hotel Yogyakarta. Terlebih kegiatan tersebut dilakukan bersama pasangan tersayang dalam balutan Hari Kasih Sayang. “Para tamu dan pasangannya dapat menikmati...
Jogjakarta merupakan salah satu destinasti wisata yang memiliki banyak daya tarik. Selain budayanya masih kental dan tempat wisata yang indah, wisatawan juga dapat menikmati kuliner-kuliner khas, salah satunya ingkung. Ingkung adalah ayam yang dimasak dan disajikan...
Kekayaan laut yang menjadi unggulan daerah Sulawesi diperkenalkan secara orisinil oleh Warung Ikan Bakar Katombo. Di warung yang dimiliki oleh Lidya Tiolemba dan Noviyanti Tiolemba ini, pecinta kuliner tidak perlu lagi jauh-jauh ke Sulawesi untuk mencicipi hidangan...
Inilah 9 sate Jogja yang siap bikin kami ngiler dan ketagihan untuk mencobanya. Semuanya super recommended dan terbaik di Jogjakarta, jangan sampai kelewatan ya. Sate Jogja Bikin Ketagihan: 1. Sate klatak Pasar Jejeran Sate ini cukup lengendaris, berada di dalam pasar...