AW-974493121 AW-974493121

Apakah Virus Corona itu

Pneumonia Coronavirus Disease 2019 atau COVID-19 adalah penyakit peradangan paru yang disebabkan oleh Severe Acute Respiratory Syndrome Coronavirus 2 (SARS-CoV-2).

Apabila seseorang terkena Virus Corona biasanya gejala  yang dialami seperti kena Flu atau batuk. Yaitu batuk, pilek, tengorokan terasa nyeri, nyeri kepala atau nyeri otot. Sampai dengan komplikasi berat yaitu susah bernafas

Cara Penularan Corona.

Untuk penyebaran  Virus Corona adalah melalui Droplet.yang  mengandung kuman di hasilkan oleh penderita. Droplet ini bisa berterbangan dan apabila orang yang sehat terkena Bisa jadi orang yang sehat tadi tertular Virus Corona. Droplet ini bisa di hasilkan ketika penderita sedang bicara, batuk dan bersin. Dan perlu di ketahui Bahwa kita harus jaga jarak aman karena droplet bisa melewati jarak tertentu. Biasanya 1 meter

Untuk penyebaran virus Corona kita harus sangat berhati hati. Karena banyak kasus orang yang tanpa gejala ternyata membawa Virus Corona.. Karena orang yang membawa Virus ini kemungkinan daya imun nya kuat jadi tidak menunjukan gejala sakit. Untuk melindungi Droplet yang di hasilkan dari orang penderita kita harus menggunakan masker. Baik orang yang sehat atau orang yang sakit sama sama menggunakan masker

Lindungi diri anda, Dan Keluarga dari Virus Corona

Ada beberapa hal yang dapat Anda lakukan untuk mencegah atau membantu menghentikan penyebaran Virus Corona

Lakukan Beberapa hal ini untuk melindungi anda dan keluarga anda juga  untuk memutus penyebaran virus Corona

1.Tutup dengan tissu ketika bersin atau batuk. Atau gunakan masker. Kemudian buang tissu di sampah tertutup.
2.Sering cuci tangan pakai sabun selama 20 detik, atau gunakan alkohoal minimal 60%
3.Benda benda yang kerap di pegang contoh nya HP, gagang pintu, dompet supaya di bersihkan dan di lakukan  disenfeksi
4.Lakukan gaya hidup sehat dengan olah raga teratur dan makan bergizi

Apa saja yang di larang supaya kita terhindar dari virus Corona

1.Bila ada orang yang bersin, Batuk jangan di dekati, usahakan jaga jarak
2.Menyentuh hidung, mulut, atau mata dengan tangan yang tidak steril.
3. Menimbun masker atau barang-barang yang saat ini dibutuhkan orang banyak.
4. Bepergian ke luar rumah saat sedang sakit atau menunjukkan gejala virus Corona

× Hubungi Kami